Kamis, 19 Juli 2018

BLORA KEMBALI DAPAT PENGHARGAAN KLA DI TAHUN 2018

Pemerintah Kabupaten Blora kembali mendapatkan Penghargaan dari Kementrian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak sebagai Kabupaten Layak Anak di Tahun 2018 ini. Penganugrahan penghargaan itu di lakukan oleh Menteri PPPA Yohana Yembise kepada Wakil Bupati Blora H. Arief Rohman, M.Si di Dyandra Convention Center Jalan Basuki Rahmat Surabaya Jawa Timur pada hari senin 23 Juli 2018. Turut hadir mendampingi Wakil Bupati Blora adalah Kepala Dinas Sosial PPPA Blora Sri Handoko, S.sos, M.Si beserta Ketua Gugus Tugas KLA Kabupaten Blora.














Tidak ada komentar:

Posting Komentar